HBT serahkan bantuan Tahap IV dalam penanganan Stunting dan Kemiskinan Ekstrem di Payakumbuh Timur

Payakumbuh – Penjabat (Pj) Wali Kota Payakumbuh, Sumatera Barat Rida Ananda mengapresi kontribusi Himpunan Bersatu teguh (HBT) dalam penanganan stunting dan kemiskinan ekstrem. “Penanganan stunting akibat gizi buruk dan ekonomi ekstrem membutuhkan langkah strategis dan komprehensif, mengingat permasalahan ini sudah menjadi isu nasional,” kata Rida di Payakumbuh. Ia mengatakan keterbatasan Read more…

Pj Wako Payakumbuh apresiasi kontribusi HBT dalam penanganan stunting dan kemiskinan ekstrem

Payakumbuh – Penjabat (Pj) Wali Kota Payakumbuh, Sumatera Barat Rida Ananda mengapresiasu kontribusi Himpunan Bersatu teguh (HBT) dalam penanganan stunting dan kemiskinan ekstrem. “Penanganan stunting akibat gizi buruk dan ekonomi ekstrem membutuhkan langkah strategis dan komprehensif, mengingat permasalahan ini sudah menjadi isu nasional,” kata Rida di Payakumbuh, Kamis. Ia mengatakan Read more…

Bersama HBT, Wako Rida Ananda Terus Lawan Stunting dan Ekonomi Ekstrem.

(Payakumbuh – Rabu/08 Maret 2023) Upaya penanganan stunting dan ekonomi ekstrem yang digalakkan Penjabat Penjabat Wali Kota Payakumbuh Rida Ananda terus mendapatkan dukungan dari berbagai pihak, tak terkecuali warga Payakumbuh dari Etnis Tionghoa yang tergabung dalam organisasi Himpunan Bersatu Teguh (HBT). Ada bantuan sosial yang disalurkan kepada 2 keluarga kurang Read more…

Camat Payakumbuh Timur Salurkan Bantuan Berupa Paket untuk Penanganan Stunting

Payakumbuh – Senin, 24 Oktober 2022 Demi mempercepat penanganan Stunting di Kota Payakumbuh.Camat Payakumbuh Timur (Hepi, S.IP) salurkan bantuan dalam bentuk paket untuk penanganan stunting di wilayah Kec. Payakumbuh Timur.Bantuan tersebut bersumber dari kerjasama melalui Badan Zakat Amil Zakat Nasional (Baznas) serta Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Keluarga Berencana Read more…

Opetnawati, Anggota DPRD Kota Payakumbuh Jadi Ibu Asuh Anak Stunting di Payobasuang

PAYAKUMBUH – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daer (DPRD) Kota Payakumbuh Fraksi PAN dapil Timur Selatan Opetnawati mejadi Ibu asuh anak stunting di kelurahan Payobasuang Dan Koto Baru, Kota Payakumbuh Sumatera Barat (Sumbar). Stunting merupakan masalah kurang gizi kronis yang disebabkan oleh kurangnya asupan gizi dalam waktu yang cukup lama, sehingga Read more…